![]() |
Add caption |
Kita memang tidak di larang untuk bersikap lebih menonjolkan keunggulan yang kita miliki. Jika masih dilakukan dalam kondisi yang wajar semua orang boleh melalukannya. Namun akan lebih menampakkan sifat gangguan mental jika hal itu tidak di cegah dan di lakukan secara terus menerus akan menjadikan diri anda seorang narsisitik.
Untuk menghindari dari narsis tersebut diperlukan langkah pencegahan. Langkah pencegahan yaitu berhati-hatilah jika bertindak dan melakukan sesuatu. Jangan lakukan hanya untuk mencari kepuasan diri sendiri. Awal mulanya sesorang bersikap seperti itu ialah hanya untuk bersenang-senang dan memuaskan diri.
Sama halnya orang yang ingin menghilangkan stres akan melakukan hal yang di anggapnya bisa besenang-senang. Namun tanpa di duga kebiasaan itu jika terus di simpan akan berdampak buruk bagi anda sendiri. Orang yang berada di sekitar anda muali tidak nyaman dengan tingkah anda yang seolah-olah membanggakan diri sendiri.
Percaya diri dan narsis sangat jauh berbeda. Jika percaya diri merasa yakin dan mampu melakukan sesuatu dan tak terbawa dalam suasana menghibur diri sendiri serta tak bersikap merendahkan orang lain. Sedangkan narsis lebih mementingkan kepentingan pribadi dan menganggap dirinya selalu di atas.
Berikutlah karakteristik orang-orang yang mempunyai gangguan mental narsis yang telah saya rangkum...
- Yang pertama Sangat Berperilaku dan bersikap arogan, mementingkan kehendak diri sendiri
- Bersikap sombong dan takabur
- Selalu saja Merasa iri pada orang lain akan sesuatu yang tidak di sukainya.
- Ingin Merasa selalu dikagumi dan di puji-puji oleh orang.
- Ingin mengambil keuntungan dari cara apapun.
- Ingin menjadi seorang yang terkenal walaupun tanpa prestasi apapun.
- Memamerkan kehebatannya
- Merasa menjadi selalu nomor satu.
- Membanggakan apa yang di milikinya.
- Meremehkan orang lain.
Jika anda merasa memiliki karakteristik seperti di atas, sebaiknya anda memeriksakan ke dokter demi langkah pencegahan. Karena bukan hanya berdampak negatif bagi hidup anda juga merugikan orang yang berada di sekitar anda...
0 Response to "KETAHUILAH... Jika Anda Merasa Lebih Hebat Daripada Orang Lain Berarti Anda Narsis.."
Post a Comment